Yusup, Muhammad (2023) Green economy dan etika bisnis islam. In: Green Economy Dalam Perspektif Syariah. Ekonomi dan Keuangan Syariah . Az-Zahra Media Society, Deli Serdang Sumatera Utara, pp. 39-52. ISBN 978-623-09-2357-9 (In Press)

[img] Text (Book Section)
File Buku Green Economy dan Etika Bisnis Islam Dr. M. Yusup.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (996kB)
Official URL: http://azzahramedia.com

Downloads

Downloads per month over past year

Abstract

INDONESIA Green Economy merupakan konsep ekonomi untuk memitigasi perubahan iklim, dengan menggunakan bauran kebijakan baik secara substansi, kelembagaan maupunpembiayaan. Adapun upaya yang dilakukan meliputi peningkatan kualitas lingkungan hidup, peningkatanketahanan bencana, dan perubahan iklim serta penggunaan rendah karbon. Melalui konsep green economy diharapkan sektor industri ekonomi dapat terintegrasi untuk mewujudkan penggunaan sumber daya alam secara bertanggung jawab, mencegah dan mengurangi polusi, serta menciptakan peluang peningkatan kesejahteraan sosial dengan membangun ekonomi hijau (green economy).

Item Type: Book Section
Uncontrolled Keywords: green ekonomi; etika; bisnis; syariah
Subjects: 14 ECONOMICS > 1401 Economic Theory > 140102 Macroeconomic Theory
14 ECONOMICS > 1402 Applied Economics > 140202 Economic Development and Growth
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Jurusan Perbankan Syariah
Depositing User: Muhamad Yusup
Date Deposited: 28 Mar 2023 03:28
Last Modified: 28 Mar 2023 03:28
URI: http://repository.uinmataram.ac.id/id/eprint/2499

Actions (login required)

View Item View Item