Sanurdi, Sanurdi (2020) Harga dan prinsip pembiayaan syariah: upaya meningkatkan kepuasan nasabah. Referensi, 1 (1). Pustaka Pedia (CV Pustakapedia Indonesia), Ciputat, Tangerang Selatan. ISBN 978-623-7641-94-0

[img] Text (Buku)
Buku Referensi.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (5MB)
[img] Text (cek plagiasi)
HARGA DAN PRINSIP PEMBIAYAAN SYARIAH.pdf - Supplemental Material
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (35MB)

Abstract

INDONESIA Buku ini bertujuan, pertama, menganalisis tingkat kepuasan nasabah KPR iB melalui tiga variabel, yaitu kualitas pelayanan, harga, dan prinsip pembiayaan syariah; kedua, mengelaborasi peran harga dan prinsip pembiayaan syariah dalam memediasi hubungan antara kualitas pelayanan dan kepuasan nasabah KPR Bank Syariah; ketiga, memberikan kontribusi positif bagi peningkatan layanan produk pembiayaan perbankan syariah. Selain itu, buku ini berisi konseptualisasi kualitas pelayanan perbankan syariah, harga dan prinsip pembiayaan syariah, dan kepuasan. Buku ini menyimpulkan bahwa kualitas pelayanan dapat memengaruhi harga dan prinsip pembiayaan syariah dalam upaya meningkatkan kepuasan nasabah. Selain kualitas pelayanan, kepuasan juga dipengaruhi oleh harga, sementara prinsip pembiayaan syariah melemahkan hubungan antara kualitas pelayanan dan kepuasan. Maka semakin kualitas pelayanan ditingkatkan, harga terjangkau, dan penerapan prinsip syariah secara maksimal, maka semakin meningkat kepuasan nasabah KPR iB.

Item Type: Book
Subjects: 14 ECONOMICS > 1401 Economic Theory > 140199 Economic Theory not elsewhere classified
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Jurusan Perbankan Syariah
Depositing User: Dr Sanurdi M.
Date Deposited: 17 May 2023 03:49
Last Modified: 13 Jun 2023 08:32
URI: http://repository.uinmataram.ac.id/id/eprint/3062

Actions (login required)

View Item View Item