Salahuddin, Muh. (2019) Paradigma ekonomi syariah: pemetaan intelektual dan tawaran pengembangannya di Indonesia. In: HORIZON ILMU: TITIK TEMU INTEGRATIF DALAM TRIDAHARMA. Pustaka Lombok, Mataram, pp. 259-284. ISBN 978-602-5423-11-6

[img] Text (Book Section)
PARADIGMA EKONOMI SYARIAH.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (656kB)

Abstract

INDONESIA Semua mazhab ekonomi mempunyai tujuan yang serupa (untuk tidak mengatakan sama), yaitu kesejahteraan masyarakat. Hanya saja dalam pemenuhan kesejahteraan itu perlu mempertimbangkan manusia dari sisi individu dan comunal, serta dipertimbangkan dalam proses pemenuhan kebutuhan ekonomi yang mencakup aspek produksi, distribusi, dan komsumsi. Pada tahap ini perbedaan teoritik-onseptual muncul. Ada semacam vested intrest yang datang dari pihak tertentu, sesuai dengan realitas perkembangan sosial yang terjadi dalam masyarakat. Tidaklah heran kemudian jika antar satu ahli ekonomi akan berbeda konsep dan pendapat dalam menganalisis economic problem. Belum lagi teorikonsep itu dihadapkan dengan realitas obyektif sosial-politikekonomi yang membutuhkan jawaban khas atas kasus ekonomi di regional tertentu

Item Type: Book Section
Uncontrolled Keywords: ekonomi syariah; ideologi ekonomi; kontrol sosial
Subjects: 14 ECONOMICS > 1401 Economic Theory > 140101 History of Economic Thought
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Jurusan Tadris Fisika
Depositing User: Muh Salahuddin
Date Deposited: 26 Jan 2021 01:19
Last Modified: 30 May 2022 06:33
URI: http://repository.uinmataram.ac.id/id/eprint/120

Actions (login required)

View Item View Item