Khaldun, Rendra (2016) Pemberdayaan (pemuda) karang taruna dalam meningkatkan dan menumbuhkan minat bisnis kreatif di Desa Giri Madia Kecamatan Lingsar Kabupaten Lombok Barat. Transformasi: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 12 (2). pp. 168-185. ISSN (p) 1858-3571 dan (e) 2580-9628

[img] Text (Artikel Jurnal)
PEMBERDAYAAN (PEMUDA) KARANG TARUNA DALAMMENINGKATKAN DAN MENUMBUHKAN MINAT BISNIS KREATIF DI DESA GIRI MADIA KECAMATAN LINGSAR KABUPATEN LOMBOK BARAT.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (180kB)
Official URL: https://journal.uinmataram.ac.id/index.php/transfo...

Downloads

Downloads per month over past year

Abstract

INDONESIA Banyaknya angka pengangguran mengindikasikan kurang relevansinya pendidikan dengan dunia nyata dan minimnya ketrampilan yang berorientasi pada kecakapan hidup (life skill). Tujuan kegiatan ini adalah untuk memberdayakan Karang Taruna Desa Giri Madia dengan memberikan pelatihan life skill kepada Karang Taruna Desa Giri Madia sebagai bentuk kepedulian IAIN Mataram terhadap pengembangan kreatifitas para pemuda untuk meningkatkan kesejahteraan serta potensi yang dimiliki. Pelaksanaan kegiatan ini dimulai berdasarkan jadual yang sudah dibuat bersama dengan Kepala Desa Giri Madia dan Karang Taruna. Pelaksanaan kegiatan ini dilaksanakan selama tiga hari. Untuk lebih jelasnya akan di deskripsikan kegiatan yang dilakukan. Materi pertama yang diberikan pada pengantar ini adalah bagaimana melakukan pendataan terhadap orang pemuda yang ada di Desa Giri Madia guna mengidentifikasi kebutuhan program, penentuan narasumber, dan penyusunan jadwal kegiatan. Hasil kegiatan ini menunjukkan bahwa kegiatan ini mampu meningkatkan dan menumbuhkan semangat wirausaha para pemuda sehingga mereka memiliki sense of interpreneuership sejak dini, mampu melihat peluang usaha serta mampu menjadi lebih sejahtera.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: pemberdayaan; karang taruna; minat; bisnis kreatif
Subjects: 15 COMMERCE, MANAGEMENT, TOURISM AND SERVICES > 1503 Business and Management > 150301 Business Information Management (incl. Records, Knowledge and Information Management, and Intelligence)
15 COMMERCE, MANAGEMENT, TOURISM AND SERVICES > 1503 Business and Management > 150305 Human Resources Management
15 COMMERCE, MANAGEMENT, TOURISM AND SERVICES > 1503 Business and Management
Divisions: Fakultas Dakwah dan Ilmu Komunikasi > Jurusan Bimbingan Konseling Islam
Depositing User: Syahrul Gunawan Adita, S.E
Date Deposited: 13 Aug 2022 13:07
Last Modified: 13 Aug 2022 13:07
URI: http://repository.uinmataram.ac.id/id/eprint/1318

Actions (login required)

View Item View Item