Azis, Abdul (2023) Pengembangan media dan teknologi dalam pembelajaran. BLAZE:Jurnal Bahasa dan Sastra dalam Pendidikan Linguistik danPengembangan, 1 (4). pp. 156-168. ISSN E-ISSN: 2987-4793; p-ISSN: 2987-2987

[img] Text (Artikel)
VOL1+NO4+NOVEMBER+2023+HAL156+HAL168.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (258kB)

Abstract

Media pembelajaran dapat merupakan wahana penyalur pesan dan informasi belajar. Media pembelajaran yang dirancang secara baik akan sangat membantu peserta didik dalam mencerna dan memahami materi pelajaran. Di era globalisasi dan informasi ini, perkembangan media pembelajaran juga semakin maju. Penggunaan Teknologi Informasi (TI) sebagai media pembelajaran sudah merupakan suatu tuntutan. Walaupun perancangan media berbasis TI memerlukan keahlian khusus, bukan berarti media tersebut dihindari dan ditinggalkan. Media pembelajaran berbasis TI dapat berupa internet, intranet, mobile phone, dan CD Room/Flash Disk. Adapun komponen utamanya meliputi Learning Management System (LMS), dan Learning Content (LC).

Item Type: Article
Subjects: 20 LANGUAGE, COMMUNICATION AND CULTURE > 2005 Literary Studies > 200525 Literary Theory
Divisions: Program Pascasarjana > Program Studi Magister Pendidikan Bahasa Arab
Depositing User: Dr Abdul Azis M.Pd.I
Date Deposited: 22 Dec 2023 06:13
Last Modified: 22 Dec 2023 06:13
URI: http://repository.uinmataram.ac.id/id/eprint/3522

Actions (login required)

View Item View Item