Syukri, Syukri (2016) Menimbang fasilitas kampus kelas dunia. In: Belajar mendunia: refleksi lionta budaya. LEPPIM IAIN Mataram, Mataram, pp. 105-117. ISBN 978-602-50305-1-2

[img] Text (Book Section)
Belajar Mendunia_extract_compressed.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (2MB)

Abstract

INDONESIA WESTERN SYDNEY University (WSU) dilambangkan dengan huruf "W. Kampus ini terletak di negara bagian New South Wales yang beribukota Sydney, kira-kira 3 jam perjalanan kereta api dari Canberra ibukota Australia. Kampus WSU memiliki 7 kampus dalam negeri Australia dan satu kampus di luar negeri yaitu di Ho Chi Min, Vi. etnam. Penulis sempat berkunjung ke dua lokasi universi tas, yaitu kampus Bankstown dan kampus Parramatta. Kedua lokasi kampus tersebut sama menampilkan fasilitas perkuliahan yang sangat memadai dan unggul dalam memenuhi berbagai kebutuhan pembelajaran mahasiswa sehingga perguruan tinggi itu mampu melahirkan manusia manusia unggul yang mendunia.

Item Type: Book Section
Uncontrolled Keywords: perpustakaan; asrama;
Subjects: 13 EDUCATION > 1301 Education Systems > 130103 Higher Education
13 EDUCATION > 1303 Specialist Studies In Education > 130304 Educational Administration, Management and Leadership
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Jurusan Pendidikan Agama Islam
Depositing User: mrs Nuraeni S.IPi
Date Deposited: 19 Sep 2022 01:38
Last Modified: 19 Sep 2022 01:38
URI: http://repository.uinmataram.ac.id/id/eprint/1786

Actions (login required)

View Item View Item