Luthfia Kirana, Dyah (2022) Relaxation psychoeducation in overcoming anxiety talking To Darullughah Wadda'wah Pasuruan Islamic Boarding School students. Al Musyrif Jurnal Bimbingan dan Konseling Islam, 5 (2). pp. 65-73. ISSN 2655-5425

[img] Text (Artikel Jurnal)
Relaxation Psychoeducatio.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (269kB)
Official URL: https://ejournal.uiidalwa.ac.id/index.php/almusyri...

Downloads

Downloads per month over past year

Abstract

INDONESIA Kecakapan berbicara sangat penting seiring perkembangan zaman, sehingga harus dilatih sejak dini agar kecakapan berbicara tidak menjadi halangan dikemudian hari. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif denganjenis eksperimen dan analisa deskriptif komparatif. Proses atau langkah-langkah yang peneliti lakukan dalam memberikan psikoedukasi relaksasi adalah langkah pertama,bimbingan konseling islam dengan berdo’a kepada Allah sebelum melakukan latihan relaksasi Langkah kedua, memulai latihan relaksasi yang bersifat fisik. Langkah ketiga, relaksasi zikir, langkah keempat, relaksasi psikis, dengan mengingat dan membayangkan niat-niat baik dan cita-cita yang ingin dicapai. Langkah kelima dari klien. Sedangkan hasil pelaksanaan latihan relaksasi dalam mengatasi kecemasan berbicara pada santri Pondok Pesantren Darullughah Wadda’wah dapat dikatakan bahwa psikoedukasi relaksasi ini cukup berhasil. Hal ini dapat dibuktikan dengan adanya perubahan pada diri klien ketika berbicara di depan umum dengan cara skala penilaian, dan wawancara kepada pengurus pondok dan teman pondok. ENGLISH Speaking skills are very important along with the times, so they must be trained early so that speaking skills do not become an obstacle in the future. This study uses qualitative methods with experimental types and comparative descriptive analysis. The process or steps that researchers take in providing relaxation psychoeducation are the first step, Islamic counseling guidance by praying to Allah before doing relaxation exercises. The second step is starting physical relaxation exercises. The third step is dhikr relaxation, the fourth step is psychological relaxation, by remembering and imagining the good intentions and goals you want to achieve. The fifth step of the client. Meanwhile, the results of the implementation of relaxation exercises in overcoming the anxiety of speaking in students of the Darullughah Wadda'wah Islamic Boarding School can be said that this relaxation psychoeducation was quite successful. This can be proven by changes in clients when speaking in public by means of rating scales, and interviews with lodge administrators and lodge friends

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: psikoedukasi; relaksasi; kecemasan berbicara
Subjects: 13 EDUCATION > 1303 Specialist Studies In Education > 130305 Educational Counselling
17 PSYCHOLOGY AND COGNITIVE SCIENCES > 1701 Psychology > 170103 Educational Psychology
Divisions: Fakultas Dakwah dan Ilmu Komunikasi > Jurusan Bimbingan Konseling Islam
Depositing User: Dyah Luthfia Kirana
Date Deposited: 14 Apr 2023 07:50
Last Modified: 14 Apr 2023 07:50
URI: http://repository.uinmataram.ac.id/id/eprint/2794

Actions (login required)

View Item View Item